PUPUK

Cara Membuat Pupuk Hidroponik

Cara Membuat Pupuk Hidroponik

Apakah anda ingin memulai bertanam hidroponik? pastinya anda harus mempersiapkan nutrisi atau pupuk dalam membantu perkembangan dan pertumbuhan tanaman. Akan tetapi harga dari pupuk untuk hidroponik atau yang sering disebut dengan AB mix harganya cukup mahal, akan tetapi anda tidak perlu khawatir karena Sinau Tani kali ini akan membahas bagaimana cara membuat pupuk AB Mix. […]

Cara Membuat Pupuk Hidroponik Read More »

Memanfaatkan Limbah Rumah Tangga Jadi Pupuk Organik

Memanfaatkan Limbah Rumah Tangga Jadi Pupuk Organik

Halo Sobat Tani, pernahkah membuat pupuk organik dari limbah rumah tangga? Ternyata, limbah rumah tangga dapat dimanfaatkan menjadi pupuk organik lho. Cara membuatnya juga tidak sulit, siapa saja bisa melakukannya. Selain itu, pupuk organik dari limbah rumah tangga juga ramah lingkungan. Tertarik untuk mencobanya? Simak ulasan sinautani.com berikut ini. Pupuk Organik Limbah Rumah Tangga Bukanlah

Memanfaatkan Limbah Rumah Tangga Jadi Pupuk Organik Read More »

5 JENIS ZAT PENGATUR TUMBUH (ZPT) TANAMAN DAN MANFAATNYA

5 JENIS ZAT PENGATUR TUMBUH (ZPT) TANAMAN DAN MANFAATNYA

Kita semua tahu bahwa tanaman membutuhkan cahaya, air, oksigen, dan nutrisi untuk tumbuh dan berkembang. Semua komponen itu tergolong sebagai faktor ekstrinsik. Sementara tanaman juga memiliki faktor intrinsik yang juga tak kalah penting penting dibutuhkan untuk pertumbuhan. Tahukah kamu apa saja faktor intrinsik itu? Faktor intrinsik itu diantaranya ialah gen intraseluler atau zat kimia antar

5 JENIS ZAT PENGATUR TUMBUH (ZPT) TANAMAN DAN MANFAATNYA Read More »

7 Jenis Pupuk Kimia Andalan Petani

7 Jenis Pupuk Kimia Andalan Petani

Halo Netizen, kali ini Sinautani akan membahas tentang 7 Jenis Pupuk Kimia Andalan Petani. Sebagaimana yang kita telah ketahui selama ini pupuk kimia sangat disukai oleh petani karena beberapa kelebihannya seperti unsur dan senyawanya yang gampang terlarut dan lebih cepat diserap tumbuhan tanpa memerlukan proses penguraian, selain itu takaran haranya lebih tepat dibandingkan dengan pupuk

7 Jenis Pupuk Kimia Andalan Petani Read More »